Jelajah
IMG-LOGO

Karang Taruna

Create By 30 April 2014 10 Views

TUGAS  KARANGTARUNA

menanggulangi berbagai masalah kesejahteraan sosial terutama yang dihadapi generasi muda, baik yang bersifat preventif, rehabilitatif, maupun pengembangan potensi generasi muda di lingkungannya

FUNGSI KARANGTAURNA

  1. penyelenggara usaha kesejahteraan sosial;
  2. penyelenggara pendidikan dan pelatihan bagi masyarakat;
  3. penyelenggara pemberdayaan masyarakat terutama generasi muda di lingkungannya secara komprehensif, terpadu dan terarah serta berkesinambungan;
  4. penyelenggara kegiatan pengembangan jiwa kewirausahaan bagi generasi muda di lingkungannya;
  5. penanaman pengertian, memupuk dan meningkatkan kesadaran tanggung jawab sosial generasi muda;
  6. penumbuhan dan pengembangan semangat kebersamaan, jiwa kekeluargaan, kesetiakawanan sosial dan memperkuat nilai-nilai kearifan dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia;

 

SUSUNAN PENGURUS KARANG TARUNA

DESA BALESARI KECAMATAN WINDUSARI KABUPATEN MAGELANG

MASA BHAKTI TAHUN 2014 - 2019

Surat Keputusan Kepala Desa Balesari, Nomor :118.4 / 07 / 06 / 2014 

tentang Penetapan Pengurus Lembaga Kemasyarakatan Desa Balesari

NO

NAMA

JABATAN

ALAMAT

1

M. HISAM

KETUA

JAMBEYAN

2

TRIMONO

WAKIL KETUA

SALAAN

3

AGUS WINARNO

SEKRETARIS

MALANGGATEN

4

M IMAM NAWAWI

BENDAHARA

JAMBEYAN

5

ACHMAD AFANDI

BID.HUMMAS

SALAAN

6

SUROSO

BID. AGAMA

MOJO

7

MAULANA

BID. PENGEMBANGAN EKONOMI DAN KOPERASI

SALAAN

8

SARWANA

BID. KESENIAN DAN OLAHRAGA

KEMBANGSARI

9

SOKIP

BID. PENGABDIAN MASYARAKAT

MOJO

10

M FAHRUR

BID. PEMBINAAN ROHANI DAN MENTAL

MALANGGATEN